Asuransi Perjalanan Prudential

Melakukan perjalanan jauh baik domestik maupun luar negeri tak lengkap rasanya jika belum sekalian mengurus asuransi perjalanannya. Jika kamu masih bingung menentukan perusahaan penyedia layanan asuransi perjalanan maka jangan khawatir, adak asuransi perjalanan prudential.

Kali ini Navistha akan membahas asuransi ini. Coba saja asuransi perjalanan prudential yang menawarkan berbagai perlindungan bagi para nasabahnya. Premi asuransi prudential ini cenderung terjangkau.

asuransi perjalanan prudential

Asuransi Perjalanan Prudential

Jika kamu beli asuransi perjalanan online baik asuransi perjalanan ke Eropa atau asuransi perjalanan Schengen maka prudential mampu menjadi patner pelayan jasa asuransi kamu. Ada banyak beragam manfaat yang disajikan untuk kamu dan sudah banyak yang membuktikan kualitas pelayanannya. Berikut ulasan mengenai asuransi prudential yang wajib kamu ketahui.

Kelebihan dan Kekurangan

Asuransi perjalanan prudential menyuguhkan beragam kelebihan bagi para nasabah nya yang diajak bekerja sama. Premi asuransi prudential yang tergolong terjangkau serta pelayanan komplain asuransi prudential yang bagus menjadi kelebihan tersendiri perusahaan asuransi ini.

Pelayanan asuransi perjalanan terbaik untuk seluruh kebutuhan perlindungan jiwa dan finansial, menjadi solusi investasi terbaik yang dirancang untuk melindungi kamu dan keluargamu dari kejadian ketidakpastian, meningkatkan kesejahteraan dengan baik.

Selain itu kelebihan yang lain ialah perusahaan ini sudah berlisensi, menjadi perusahaan yang solid tidak mengherankan jika nasabah mempercayakan uanganya di prudential dan asuransi prudential ini sangat humble dengan nasabahnya yang memerlukan bantuan atau informasi sehingga mampu mmeberikan dukungan moril bagi para nasabahnya.

Selain kelebihan ternyata asuransi perjalanan prudential ini juga memiliki beberapa kekurangan yang wajib kamu ketahui agar nantinya tidak merasa kecewa setelah memilih prudential menjadi patner penyedia asuransi kamu. Beberapa kekurangannya sebagai berikut,

  • System pembayaran online kurang maksimal

Jika kamu beli asuransi perjalanan online baik asuransi perjalanan ke Eropa atau asuransi perjalanan Schengen dengan prudential ini kamu akan sedikit di ribetkan dengan system pembayaran onlinenya. Nasabah yang sudah membayar premi harus mengirimkan bukti pembayaran secara berulang-ulang dikarenakan sistemnya tidak mencatat pembayarannya.

  • Pembayaran premi terlalu lama

Sebagai nasabah harus membayar premi dalam jangka waktu selama 10 tahun lamanya. Sehingga apabila umur anda tidak mencapai waktu tersebut maka harus ada pergantian dan prosedur penggantian yang lumayan rumit. Komplain asuransi prudential memang diperbolehkan tapi harus memenuhi ketentuan dan persyaratn yang berlaku.

  • Peraturan ketat

Kekurangan asuransi perjalanan prudential yang lainnya ialah adanya peraturan yang sangat ketat. Salah satu peraturan yang mengikat nasabah ialah nilai premis yang tidak bisa dicairkan. Sehingga mengakibatkan nasabah dihadapkan pada dua pilihan yaitu menggunakan nilai premis tersebut atau merelakan premis hangus. Beli asuransi perjalanan online baik asuransi perjalanan ke Eropa atau asuransi perjalanan Schengen memang membutuhkan kecermatan dalam memilihnya.

Produk Asuransi Perjalanan

Premi asuransi prudential memang sangat khas pada asuransi ini, selain itu asuransi prudential ini juga menawarkan produk yang beragam bagi para nasabahnya. Berikut beberapa produk yang dimiliki asuransi prudential,

  • Asuransi pendidikan
  • Asuransi penyakit kritis
  • Asuransi kesehatan
  • Asuransi jiwa
  • Produk asuransi dengan investasi
  • Asuransi prudential syariah

Komplain asuransi prudential mengenai produk yang ditawarkan sangat mudah dan cepat sehingga selain kamu mendapatkan produk yang bagus, kamu juga mendapatkan pelayanan yang menunjang.

Perlindungan yang Diberikan

Perlindungan yang diberikan kepada nasabahnya memberikan kepuasan tersendiri.

Jika masih belum cocok, kamu punya pilihan asuransi perjalanan ke Belanda.

Ada beragam macam perlindungan asuransi yang disediakan khusus buat kamu sebagai nasabah, perlindungan tersebut antara lain,

  • Santunan meninggal hingga Rp 1,2 miliar
  • Santunan biaya rumah sakit hingga sebesar Rp. 35 miliar
  • Santuan kecelakaan hingga Rp. 15 juta